Blog

Beradaptasi di Situasi Sulit

Garis hidup siapa yang tahu. Allah sembunyikan. Dalam rangka apa? Supaya kita beriman. Bukankah salah satu iman itu iman kepada takdir? “Ketika kamu sedih karena sesuatu yang kamu impikan belum ditakdirkan untukmu …⁣ Jangan jangan kamu tidak rida atas takdir Allah untukmu. Maka segeralah benahi hatimu.⁣” Menata hati, menyelami apa yang terjadi, sadar diri. Menyiapkan…

Tantangan Mengasuh Anak di Jepang secara Islami

Cerita-cerita tentang bersihnya negara Jepang, rapi dan disiplinnya warga Jepang telah banyak beredar. Kita bisa melihat secara nyata lewat video di media. Ditinjau dari sisi perilaku Islami, Jepang lebih menonjol daripada muslim itu sendiri. Minim kasus pencurian, tidak ada warga yang parkir kendaraan secara sembarangan, dan sederet perilaku yang bisa dikatakan mendekati sunah Nabi. Ya,…

Sulitnya Menjadi Muslim di Jepang, Bukan Berarti Tidak Bisa

Menjadi minoritas adalah tantangan. Aktivitas yang dijalani berbeda dengan orang kebanyakan. Misalnya saja sebagai pemeluk agama Islam yang tinggal di negara yang mayoritas bukan muslim, tentu ada perjuangannya bukan? Kita menjalankan salat, orang di sekitar kita tidak salat. Kita sedang puasa, orang di sekitar kita sedang makan. Jika demikian jauh perbedaan di lingkungan sekitar, haruskah…

Terima Kasih Atas Empatimu, Kawan!

“Mama, aku main ya, udah janjian sama teman-teman tadi pas di sekolah. Mau ke Jangguru Koen, nanti keliling pindah taman sambil cari teman yang lain. Mampir juga ke Yamada Koen.” Si sulung pulang sekolah memberondong izin untuk main ke taman bersama teman-teman Jepang. “Jauh lho itu,” timpal saya. “Enggak, Ma. Asyik malah, main aja sambil…

“Ha, Islam? Apa Itu?”

Ada beragam pertanyaan dan rasa penasaran dari kawan-kawan Jepang anak sulung saya terhadap Islam, agama yang kami anut. Hal itu pasti dikarenakan kebiasaan kami yang berbeda dengan mereka dan sangat menonjol. Bagaimana tidak menonjol, jika hanya dia, anak sulung saya yang menjadi satu-satunya orang Islam di kelasnya. Praktis segala aktivitasnya, mulai dari beribadah salat Jumat…

Puasa Itu Menyehatkan, Benarkah Demikian?

Umat Islam selalu berpuasa satu bulan penuh dalam setahun selama lebih dari 12 jam tanpa asupan makanan. Ahli kesehatan meneliti bahwa puasa dapat mengaktifkan autophagy. Sebuah proses untuk memperbarui sel-sel yang rusak. Bisa dikatakan, puasa dapat membantu memperlambat proses penuaan. Kata autophagy berasal dari Yunani. Auto yang berarti “diri”, dan phagein, yang berarti “makan”. Dengan…

“Kamu Puasa Lama Sekali, Apa tidak Mati?”

Di saat ramadan di Jepang, ada hal yang saya nantikan selain berbuka puasa. Adalah oleh-oleh cerita dari sekolah anak-anak yang membuat saya kepo. Saya ingin tahu sekali tentang apa saja tanggapan kawan-kawan anak saya ketika dirinya berpuasa. Dia tidak membawa minum, juga tidak membawa bekal makan siang. Sementara teman-teman Jepangnya, setiap jam makan siang asyik…

Masjid Kobe, Simbol Islam di Jepang

Masjid pertama yang dibangun di Jepang adalah Masjid Kobe. Didirikan pada tahun 1935 oleh penduduk Turki dan India di negara tersebut. Berbicara tentang sejarah Islam di Jepang, maka Masjid Kobe lah yang menjadi tonggak awal mulanya.Untuk membangun masjid ini, ada banyak kesulitan yang dialami oleh umat Islam di Jepang saat itu. Bermula di tahun 1928…

Laksana Penghangat di Badai Salju

Seorang profesor Asian and Egyptian Studies dari Waseda University melakukan investigasi pada akhir 2018. Mr. Hirofumi Tanada menemukan ada 105 masjid di 36 propinsi di Jepang. Sebagai informasi, jumlah propinsi di Jepang sebanyak 45, artinya hampir di setiap propinsi terdapat masjid. Bahkan untuk propinsi besar, seperti Osaka misalnya, jumlah masjid bisa sampai dua lokasi. Penambahan…

Berdampingan dengan Kehidupan Masyarakat Jepang

Keberadaan masjid di negeri minoritas muslim menjadi cahaya penerang khususnya bagi umat muslim. Senyum mengembang kala dapat tinggal di Jepang dengan propinsi yang telah berdiri sebuah masjid. Ada rasa syukur yang lebih ketika muslim dapat diizinkan beribadah tanpa diganggu. Mungkin kita selama ini lupa. Ada satu kenikmatan saat beribadah, yaitu kebebasan. Tanpa diteror, tanpa diancam,…

Loading…

Something went wrong. Please refresh the page and/or try again.


Follow My Blog

Get new content delivered directly to your inbox.